Langsung ke konten utama

Artikel Populer

Perang Dunia Ketiga: Perubahan Fundamental Tatanan Dunia Perang Dunia Ketiga, sebuah skenario yang mengerikan dan sering kali menjadi subjek spekulasi, bukan hanya akan membawa kehancuran fisik yang tak terbayangkan, tetapi juga secara fundamental akan mengubah tatanan dunia seperti yang kita kenal. Konsep-konsep seperti kedaulatan negara, aliansi global, dan kekuatan ekonomi akan mengalami transformasi radikal, membentuk realitas geopolitik yang sama sekali baru. Pemicu dan Evolusi Konflik Sulit untuk secara pasti menentukan pemicu Perang Dunia Ketiga. Namun, skenario yang paling sering muncul meliputi eskalasi konflik regional—seperti di Timur Tengah atau Asia Pasifik—di mana kepentingan negara-negara besar saling bertabrakan. Selain itu, perlombaan senjata mutakhir, baik nuklir maupun siber, serta pertarungan ideologi dan perebutan sumber daya alam yang semakin langka, dapat memicu ketegangan hingga titik didih. Berbeda dengan perang dunia sebelumnya, Perang Dunia Ketiga kemungkinan...

17 nama pahlawan nasional 10 November

Nama-nama pahlawan nasional 10 November 
1. Bung Tomo (lahir 1920 meninggal 1981)

adalah pahlawan yang terkenal karena peranannya dalam membangkitkan semangat rakyat untuk melawan kembalinya penjajah Belanda melalui tentara NICA, yang berakhir dengan pertempuran 10 November 1945 yang hingga kini diperingati sebagai Hari Pahlawan. 

2. Sultan Syahrir (lahir 1920 meninggal 1966) 

adalah seorang intelektual, perintis, dan revolusioner kemerdekaan Indonesia. Setelah Indonesia merdeka, ia menjadi politikus dan perdana menteri pertama Indonesia. Ia menjabat sebagai Perdana Menteri Indonesia dari 14 November 1945 hingga 20 Juni 1947. 

3. Tan Malaka (lahir 1897 meninggal 1949)

 Tan Malaka atau Ibrahim gelar Datuk Sutan Malaka adalah seorang pejuang kemerdekaan Indonesia, juga pendiri Partai Murba, dan merupakan salah satu Pahlawan Nasional Indonesia. 

4. Mohammad Hatta (lahir 1902 meninggal 1980)

 adalah negarawan dan ekonom Indonesia yang menjabat sebagai Wakil Presiden Indonesia pertama. Ia bersama Soekarno memainkan peranan sentral dalam perjuangan kemerdekaan Indonesia dari penjajahan Belanda sekaligus memproklamirkannya pada 17 Agustus 1945. 

5. Soekarno (lahir 1901 meninggal 1970) 

adalah Presiden pertama Republik Indonesia yang menjabat pada periode 1945–1967. Ia memainkan peranan penting dalam memerdekakan bangsa Indonesia dari penjajahan Belanda. Ia adalah Proklamator Kemerdekaan Indonesia yang terjadi pada tanggal 17 Agustus 1945. 

6. Soedirman (lahir 1916 meninggal 1950)
 

adalah seorang perwira tinggi Indonesia pada masa Revolusi Nasional Indonesia. Sebagai panglima besar Tentara Nasional Indonesia pertama, ia adalah sosok yang dihormati di Indonesia. 

7. Agus Salim (lahir 1884 meninggal 1954)

 adalah seorang pejuang kemerdekaan Indonesia. Haji Agus Salim ditetapkan sebagai salah satu Pahlawan Nasional Indonesia pada tanggal 27 Desember 1961 melalui Keppres nomor 657 tahun 1961. 

8. Mohammad Natsir (lahir 1908 meninggal 1993) 

adalah seorang ulama, politisi, dan pejuang kemerdekaan Indonesia. Ia merupakan pendiri sekaligus pemimpin partai politik Masyumi, dan tokoh Islam terkemuka Indonesia. 

9. Mohammad Yamin (lahir 1903 meninggal 1962) 

adalah sastrawan, sejarawan, budayawan, politikus, dan ahli hukum yang telah dihormati sebagai pahlawan nasional Indonesia. 

10. Ki Hadjar Dewantara (lahir 1889 meninggal 1959) 

adalah aktivis pergerakan kemerdekaan Indonesia, kolumnis, politisi, dan pelopor pendidikan bagi kaum pribumi Indonesia dari zaman penjajahan Belanda. 

11. Hasyim Asyari (lahir 1871 meninggal 1947) 

adalah salah seorang Pahlawan Nasional Indonesia yang merupakan pendiri Nahdlatul Ulama, organisasi massa Islam yang terbesar di Indonesia. 

12. Abdul Haris Nasution (lahir 1918 meninggal 2000) 

adalah seorang pahlawan nasional Indonesia yang merupakan salah satu tokoh TNI AD yang menjadi sasaran dalam peristiwa Gerakan 30 September. 

13. Adam Malik (lahir 1917 meninggal 1984) 

adalah seorang politikus Indonesia dan mantan jurnalis yang menjabat sebagai wakil presiden ketiga. Sebelumnya ia menjabat sebagai ketua parlemen, menteri luar negeri, presiden Majelis Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa, dan jurnalis. 


14. Dewi Sartika (lahir 1884 meninggal 1947) 

adalah tokoh perintis pendidikan untuk kaum wanita. Ia diakui sebagai Pahlawan Nasional oleh Pemerintah Indonesia pada tahun 1966. 

15. Cut Nyak Dhien (lahir 1848 meninggal 1908) 

adalah seorang Pahlawan Nasional Indonesia dari Aceh yang berjuang melawan Belanda pada masa Perang Aceh. Setelah wilayah VI Mukim diserang, ia mengungsi, sementara suaminya Ibrahim Lamnga bertempur melawan Belanda. 

16. R. A. Kartini (lahir 1879 meninggal 1904) 

adalah seorang tokoh Jawa dan Pahlawan Nasional Indonesia. Kartini dikenal sebagai pelopor kebangkitan perempuan pribumi. 

17. Pangeran Diponegoro (lahir 1785 meninggal 1855) 

adalah salah seorang pahlawan nasional Republik Indonesia, yang memimpin Perang Diponegoro atau Perang Jawa selama periode tahun 1825 hingga 1830 melawan pemerintah Hindia Belanda. 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

4 tanaman termahal di dunia. di atas 100 juta

Pada masa pandemi tanaman kias banyak digandrungi.bahkan tanaman ini membuat harganya semakin meningkat tinggi. Kini ada beberapa tanaman hias yang harga nya mencapai jutaan rupiah.meski sangat mahal tapi banyak dicari oleh masyarakat. KENAPA? Karena banyak ke indahan dan kelangkaan tanaman ini.menjadi penjualan lebih mahal dan semakin meningkat. Kegiatan berkebun sekarang banyak di minati.oleh beberapa generasi muda akibat keinginan untuk memiliki spesies jenis tanaman ini. Ini sebagai contoh untuk memenuhi permintaan stok tanaman monstera,beraneka ragam dijual dengan harga tiga digit Australia Canada dan Amerika serikat. Pada pecinta tulip alias tulip mania dibandrol dengan harga sekitar 5.700 GULDEN BERIKUT INI 4 TANAMAN HIAS DENGAN HARGA DIATAS 100 JUTA 1.TANAMAN HOYA CORNASA COMPACTA tanaman Hoya cornasa compacta jenis tanaman gantung dan ditempatkan diruang terbuka. tanaman ini di jual dengan harga USD 40 sampai USD 6.500 atau setara Rp 563.000 sampai Rp.91 juta. 2.OL...

Cara merubah file pdf ke jpg dan pengertian nya

 Untuk merubah file JPG menjadi file PDF, Anda dapat melakukan beberapa cara. Salah satu cara yang paling mudah adalah dengan menggunakan aplikasi pengonversi atau converter online seperti SmallPDF, yang dapat Anda akses melalui web browser. Berikut adalah cara penggunaannya: Ilustrasi file pdf Buka web browser Anda dan akses situs SmallPDF. Pilih opsi "JPG ke PDF". Unggah file JPG yang ingin diubah dengan cara mengeklik tombol "Pilih file" dan mencari file di komputer atau perangkat Anda. Setelah file terunggah, klik tombol "Ubah ke PDF" untuk memulai konversi. Tunggu beberapa saat hingga proses konversi selesai. Unduh file PDF hasil konversi dengan mengklik tombol "Unduh" pada halaman hasil konverter Perbedaan file jpg dan pdf File JPG dan PDF adalah dua format file yang berbeda dengan tujuan yang berbeda. Berikut adalah beberapa perbedaan utama antara kedua format file tersebut: Tujuan dan penggunaan: File JPG adalah format gambar yang digunak...

Nasi Goreng Kelezatan Makanan Ikonik Indonesia

Nasi Goreng Kelezatan Makanan Ikonik Indonesia Nasi goreng telah menjadi salah satu makanan ikonik Indonesia yang dicintai oleh banyak orang di seluruh dunia. Sebagai hidangan yang merakyat, nasi goreng dapat ditemukan di warung pinggir jalan hingga restoran mewah, menawarkan beragam varian dan cita rasa yang memikat. Dari nasi goreng biasa hingga yang spesial, setiap suapan menyajikan kelezatan yang tak terlupakan. Asal Usul Nasi Goreng Asal usul nasi goreng masih menjadi perdebatan, namun banyak yang percaya bahwa hidangan ini berasal dari tradisi Tionghoa yang telah lama diadaptasi oleh masyarakat Indonesia. Namun, tidak dapat dipungkiri bahwa nasi goreng telah menjadi bagian tak terpisahkan dari budaya kuliner Indonesia. Keunikan Nasi Goreng Nasi goreng memiliki ciri khas tersendiri yang membedakannya dari hidangan nasi lainnya. Biasanya, nasi goreng disajikan dengan tambahan bumbu seperti bawang putih, bawang merah, cabai, dan kecap manis, yang memberikan rasa gurih dan pedas yang...